Pembelajaran Literasi
Berbasis Sastra Lokal
Spesifikasi
ISBN: 978-602-6637-09-3
Cetakan ke-1, September 2017
Penulis
Dr. Ibadullah Malawi, M.Pd
Dewi Tryanasari, M.Pd
Apri Kartikasari HS, M.Pd.
Penerbit: CV. AE MEDIA GRAFI KA
Sampul: Softcover
Cetak isi: Hitam putih
Hal: viii+155
Cetakan ke-1, September 2017
Penulis
Dr. Ibadullah Malawi, M.Pd
Dewi Tryanasari, M.Pd
Apri Kartikasari HS, M.Pd.
Penerbit: CV. AE MEDIA GRAFI KA
Cetak isi: Hitam putih
Hal: viii+155
Deskripsi
Buku ini berisi teori dasar literasi, implementasi, dan pengembangannya melalui Gerakan Literasi Sekolah (GLS) di SD dengan memanfaatkan sastra lokal. Seperti diketauhi bersama keterampilan literasi di Indonesia masih sangat rendah, padahal literasi merupakan sarana terbaik dan gerbang untuk mengembangkan kompetensi individu agar mampu survive di era global. Dengan kondisi demikian literasi harus mendapatkan perhatian yang luar biasa. Salah satunya adalah dengan”memaksa” guru yang ada di lapangan untuk mengembangkan kemampuan literasi siswa melalui GLS. Sesuai dengan amanah undang-undang, literasi di SD tidak hanya fokus bagaimana siswa melek aksara tetapi juga membangun karakter dan budaya positif di kalangan siswa. Untuk itu buku ini didedikasikan kepada pendidik, praktisi, dan masyarakat umum yang perduli dengan pengembangan literasi di tingkat dasar serta perduli pada pewarisan nilai-nilai budaya lokal yang adiluhung. Melalui buku ini, menulis berharap mampu memberikan sumbang sih kepada masyarakat luas untuk meningkatkan kualitas literasi di Indonesia demi generasi mendatang yang gemilang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar